Rabu, 13 Februari 2013

DPM MALVINAS TWILL TAHUN 1990-an

Seragam ini terbuat dari bahan twill. Desain pada baju menggunakan dua saku miring atau slant pocket. Sedang pada celana belum menggunakan zipper, masih menggunakan kancing baju/benik.Warna DPM sebelumnya yang cenderung coklat sudah mengalami modifikasi warna dengan dominasi warna hijau. Digunakan hingga tahun 2000-an awal sebelum muncul kain jenis rip stop.

Kamis, 07 Februari 2013

LORENG KOPASSUS 1993 TWILL

baju kopassus keluaran tahun 1993, diduga loreng DM ini yang dipergunakan kembali pada tahun 1992/1993 setelah tahun 1983 atau 1985 semua seragam AD diganti ke loreng malvinas.


JAKET M65 DPM MALVINAS TNI AWAL 1985


MUSEUM LORENG INDONESIA

Atas karunia Allah SWT, telah dapat kami belikan etalase kaca sehingga bisa dilihat di teras tamu.